Pembukaan Bimbingan Teknis (BIMTEK) Penguatan Kapasitas Guru dan Tenaga Kependidikan Tahun 2021
Senin, 08 Maret 2021
Bapak Drs.EDU BUTAR BUTAR,MM. selaku kepala SMK Negeri 1 Kisaran membuka acara Bimbingan Teknis (BIMTEK) Penguatan Kapasitas Guru dan Tenaga Kependidikan Tahun 2021 yang akan dilaksanakan selama 3 hari (8, 9, 10 Maret 2021) di Aula SMK Negeri 1 Kisaran.
BIMTEK dihadiri oleh Bapak/Ibu guru SMK Negeri 1 Kisaran yang Bersertifikat Pendidik.
Tidak ada komentar